Jenis batu cincin yang wajib anda ketahui - Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya batu cincin atau batu akik yang kini sedang naik daun; atau Anda merupakan salah satu dari penggemar dan kolektor batu akik? Jika memang begitu, ada banyak jenis-jenis batu cincin atau batu akik yang perlu Anda ketahui untuk melengkapi batu cincin koleksi Anda di rumah. Namun, jika Anda hanya ingin mendapatkan informasi lengkap namun singkat seputar batu akik, mari disimak baik-baik artikel ini hingga selesai. Karena ada 19 jenis batu cincin yang sudah ada sejak zaman dahulu kala, Apa saja batu cincin tersebut berikut kami rangkum:
- Batu Cincin Combong
- Batu Cincin Sungai Dareh
- Batu Cincin Sulaiman
- Batu Cincin Kecubung
- Batu Badar Besi dan Lumut
- Batu Cincin Ruby
- Batu Cincin Kalimaya
- Batu Garut
- Batu Black Opal
- Batu Mata Kucing
- Batu Cincin Giok
- Batu Cincin Permata
- Batu Panca Warna
- Batu Mulia
- Batu Cincin Pirus
- Batu Merah Delima
- Batu Bacan
- Batu Cincin Zamrud
- Batu Cincin Safir
Apapun yang Anda sukai dari beberapa batu cincin di atas tidak lah menjadi masalah yang besar. Nah bagaimana? Apakah Anda sudah mengoleksi cukup banyak batu akik? Pasti Anda sudah berganti jenis batu akik yang berbeda setiap harinya; atau malah Anda menggunakan lebih dari satu macam batu akik di jemari Anda. Batu akik memang indah dan memiliki jenis yang bervariasi dengan warna yang indah dan memancar. Anda dapat memilihnya mulai dari harga yang tidak terlalu mahal hingga yang paling mahal. Jenis jenis batu cincin yang telah kami sebutkan di atas adalah sedikit informasi mengenai batu akik yang mungkin belum Anda miliki, semoga bermanfaat.
Lihat juga : Batu Akik Paling Langka di Dunia
EmoticonEmoticon